
ICU/HCU
RS Permata Jonggol sangat mengutamakan keselamatan pasien, salah satunya di ICU/HCU dilayani oleh tim dokter spesialis di bidang intensive care bersama perawat terlatih dan berpendidikan khusus.
Dilengkapi dengan berbagai alat canggih untuk mendukung monitoring ketat pasien-pasien kritis seperti pasien monitor pada setiap bed:
- ventilator
- DC Shock (defibrillator)
- incubator, infant warmer, dan C-Pap
- dan Perawat yang dibekali dengan pelatihan perawatan intensif meliputi ICU & HCU.